g Noah Band Official web | Berita NOAH Band | Info NOAH Band: 7 Fakta Orang Membenci Peterpan

TOP NEWS

Saturday, August 25, 2012

7 Fakta Orang Membenci Peterpan

Ada segelintir orang yang sangat membenci NOAH (PETERPAN), entah mengapa mereka sangat membenci band kebanggan kami itu.
Ada beberapa faktor yang membuat mereka membenci NOAH (PETERPAN) antara lain :

1. Dominasi Peterpan selama kurang lebih 8 tahun mungkin menggeser popularitas band lain yang mereka sukai.

2. Penghargaan demi penghargaan yang di peroleh peterpan yang selalu di siarkan di TV sert

a jadwal padat manggung peterpan yang selalu live di TV membuat mereka semakin benci pada peterpan.

3. Kasus video asusila yang menimpa Ariel di pertengahan tahun 2010 membuat mereka semakin bernafsu untuk mencaci maki Ariel CS.

4. Kembalinya Ariel, Uki, Lukman; Reza, David dan Momo Geisha yang merilis album SUARA LAINNYA memberikan singal kalau Ariel CS akan segera kembali aktif di Blantika Musik Indonesia.

5. Keluarnya Ariel dari Rutan Kebun Waru Bandung, mulai menyalakan tanda-tanda bangkitnya Ariel CS dari mimpi panjangnya selama ini.
Apa lagi tidak lama kemudian Ariel meresmikan nama baru peterpan yaitu NOAH dan merilis buku Kisah Lainnya.

6. Naaahh . . . Ini yang membuat fans lain lebih-lebih membenci peterpan !
Ada segelintir Sahabat NOAH yang menghina band lain, sehingga fans band lain tidak terima dan balik menghina band kita.

7. Yang lebih parah . . . Ada oknum yang menggunakan nama Sahabat peterpan ( contohnya Ari SP) yang menghina-hina band lain.
Padahal oknum tersebut sama sekali tidak nge-fans sama peterpan, atau istilah kerennya mengadu domba sob.

Seharusnya kita tidak usah menghina band lain Sob . . .
Apa untungnya ?
Mereka menghina kita, kita menghina mereka . . . Apa bedanya ?
Cuma bolak-balik . . . Tidak bakalan selesai.

JADI . . . STOP MENGHINA BAND LAIN !
LEBIH BAIK DIAM, DENGARKAN MEREKA MENGOCEH SENDIRI.
DOSA JUGA MEREKA YANG BAWA.
JADILAH SP DAN SN YANG SABAR . . .

Ok . . . Lanjoudt sob !